Seperti yang kita tau noda bekas jerawat itu banyak sekali macamnya, mulai dari PIH (Post Inflamatory Hyperpigmentation), PIE ( Post Inflamatory Eritema), dan Scar (bopeng). Untuk jenis noda jerawat berupa bintik-bintik hitam itu termasuk jenis PIH yang mana sering dialami oleh banyak orang pada umumnya. Nah yang akan kita bahas pada kali ini adalah mengenai …